Babinsa Desa Tamansari Melaksanakan Komsos Dengan Warga Binaan

    Babinsa Desa Tamansari Melaksanakan Komsos Dengan Warga Binaan
    Babinsa Desa Tamansari Melaksanakan Komsos Dengan Warga Binaan

    DEMAK - Komsos merupakan suatu kegiatan rutin seorang Babinsa kepada warga binaannya, karena dengan komsos Babinsa langsung dapat berinteraksi dengan warganya sehingga tercipta hubungan yang harmonis antara TNI dan Rakyat.

    Seperti yang dilakukan Babinsa Desa Tamansari Koramil 12.Mranggen Kodim 0716/Demak Sertu Subur, ditengah kegiatannya tetap melaksanakan komsos dengan warga Desa Tamnsari, Kecamatan Mranggen, Kabupaten Demak, Rabu (04/12/2024).

    Dalam kegiatan komsos tersebut Babinsa mengajak warga untuk selalu menjaga kebersihan dan keamanan lingkungan serta mengantisipasi terjadinya wabah penyakit memasuki musim Pancaroba seperti saat ini, ” kata Babinsa.

    Selain itu, tujuan dari komsos tersebut adalah untuk mempererat hubungan silaturahmi antara Babinsa dengan warga binaannya juga untuk saling tukar informasi apabila ada permasalahan di wilayah binaan. (Pendim0716).

    demak
    Agung widodo

    Agung widodo

    Artikel Sebelumnya

    Musim Hujan, Babinsa Komsos  Imbau Warga...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Sambangi Tokoh...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapusbintal TNI: Peningkatan Ekonomi Mustahik Melalui UMKM
    Penyuluhan Kesehatan Semarakkan HUT Ke-56 Puskes TNI
    Panglima TNI Dampingi Presiden RI Hadiri Pembukaan Tanwir Dan Resepsi Milad Ke-112 Muhammadiyah
    China Coast Guard Courtesy Call ke Bakamla RI
    Kodim 0716/Demak Ikuti Apel Siaga Gelar Pasukan Hadapi Musim Penghujan Kabupaten Demak Tahun 2024-2025

    Ikuti Kami